setiap orang punya cerita

hidup selalu terbungkus oleh banyak lapisan kita hanya melihat lapisan luar dan tidak tau isi dalamnya dan apa yang dia pikirkan. kita selalu tertipu oleh keindahan di luar dan kita tidak tau realita yang didalamnya sesunguhnya semua keluarga punya masalah semua orang punya duka dan suka begitulah hakekat hidup kita di dunia ini jadi jangan pernah kita menggosip masalah orang lain karna sebenarnya tidak ada satupun manusia yang ingin mengalami masalah tapi manusia tidak luput dari masalah. jangan pernah mengeluh karna masalah dan cobaan lain nya. hayatilah makna dibalik semua masalah dan cobaan, maka semua masalah dan cobaan itu akan membuat hidup kita menjadi lebih bermakna! jangan pernah bandingkan hidupmu dengan hidup orang lain, karna orang lain belum tentu hidup mereka lebih bahagia dari kita seperti sifat sebutir telur,kulitnya keras dan dalamnya cair, namun jika telur tersebut di rebus maka keadaan jadi terbalik,isi dalam jadi keras dan kulit luar justru malah jadi empuk.. kita terluka agar kita jadi dewasa sob.... KITA BISA GAGAL,AGAR KITA BISA BELAJAR MENJADI LEBIH BAIK karna sering pelajaran terbaik itu dinyatakan melalui penderitaan dan rasa sakit yang kita alami ingatlah selalu..... jika ingin melihat indahnya pelangi maka anda harus kuat bertahan debgan derasnya hujan dan badai.. selalu semangat & tersenyum apapun suasana hatimu sekarang

No comments:

Post a Comment